Dispepsia adalah masalah pencernaan yang menyebabkan rasa tidak nyaman di bagian tengah atau atas perut. Penderita penyakit asam lambung yang mengalami dispepsia bisa merasakan mual, mulas, sakit perut, kembung, begah, sering bersendawa, dan muntah.
Maag sendiri sangat mudah dikenali dari beberapa gejalanya, salah satunya rasa sakit di area perut.
Maag sendiri sangat mudah dikenali dari beberapa gejalanya, salah satunya rasa sakit di area perut.
Sakit perut sering kali dipicu oleh gangguan pada organ dalam perut, seperti lambung, pankreas, empedu, hati, limpa, usus, dan ginjal. Pada wanita, sakit perut juga bisa disebabkan oleh nyeri haid (dismenore) dan gangguan pada rahim atau indung telur.
Sakit nyeri perut bisa diatasi. Namun, ada baiknya jika gangguan pencernaan diatasi dengan bahan herbal agar tidak menimbulkan efek samping. Bacalah website ini sampai selesai agar menemukan solusinya.